Jumat, 04 Februari 2011

NASA Temukan 54 Planet Serupa Bumi?


Perburuan planet-planet ekstrasurya atau di luar tata surya yang mirip Bumi dan mendukung kehidupan terus dilakukan. Teleskop luar angkasa Kepler milik Badan Antariksa AS (NASA) dirancang secara khusus untuk mencari planet-planet seperti itu.

Konser Justin Bieber di Indonesia Belum Ada Izin


Tiket konser Justin Bieber sedikitnya telah terjual sebanyak 4.000 tiket, namun lokasi pelaksanaan konser ini masih belum jelas.

Inilah Tips Menghilangkan Tonjolan Lemak Akibat Bra

Lemak di bagian punggung cukup mengganggu bagi perempuan karena meninggalkan tonjolan ketika harus menggunakan bra yang biasanya ketat. Tonjolan lemak ini bisa dihilangkan dengan beberapa gerakan olahraga. Bagaimana caranya?

Bagi perempuan gemuk, lemak yang menonjol di bagian samping dan punggung saat menggunakan bra seringkali mengjengkelkan. Selain merusak penampilan, menimbun lemak sama saja dengan menabung penyakit.

Berikut beberapa olahraga yang dapat menghilangkan tonjolan lemak pada tali bra, seperti dilansir Livestrong, Kamis (3/2/2011):

1. Latihan membungkuk
Latihan beban sambil membungkuk dapat memperkuat otot punggung sehingga dapat menghilangkan lemak di bagian punggung. Untuk melakukannya, ambil barbel dengan berat 1,5-4 kg pada masing-masing tangan. Tekuk lutut sedikit dan bersandar ke depan, menjaga punggung lurus.

Ayo Berhemat Agar Hidup Lebih Sehat

Hidup hemat tidak hanya bermanfaat untuk keuangan Anda saja. Seorang ahli mengungkapkan bahwa hidup irit bisa membuat Anda jauh lebih sehat.

Dikutip dari The Sun, Saat seseorang kekurangan uang, dia akan memilih untuk berjalan kaki, mengurangi mengisap rokok, bahkan menurunkan berat badan. Hal ini diungkapkan oleh Profesor Christopher Ruhm, dari University of North Carolina di Amerika Serikat.

"Tidak perlu dipertanyakan, kesehatan meningkat secara signifikan saat kondisi keungan memburuk. Kehilangan pekerjaan memang mengerikan tapi ini berarti persedian hidup sehat. Anda akan lebih banyak berjalan kaki, hidup sederhana. Saya bertemu banyak orang yang kehilangan pekerjaan mereka kemudian kehilangan berat badannya karena lebih sering makan di rumah daripada di restoran, dan karena mereka lebih banyak berjalan," tambahnya lagi, "jelas Ruhm.

Mengenal lebih dekat kelenteng tertua di Jakarta


Di antara lebih dari seratus kelenteng yang ada di Jakarta, terdapat beberapa kelenteng tua yang terkenal. Salah satunya adalah Kelenteng Jin De Yuan yang berada di kawasan Pecinan Lama, Glodok, Jakarta Barat yang didirikan pada tahun 1650 oleh Letnan Kwee Hoen dan diberi nama Koan-Im Teng.

Benarkah 9 Dari 10 Wanita Indonesia Menyukai Pria Berkeringat

Ternyata wanita Indonesia lebih menyukai pria yang berkeringat. Hal tersebut berdasarkan fakta dari penelitian yang dilakukan oleh Axe Indonesia.

Survei ini bertujuan untuk mencari tahu bagaimana perspektif wanita bila pria berkeringat dan daya tarik seperti apa yang disukai oleh wanita dari pria. Hasilnya menunjukkan, 9 dari 10 wanita tidak berkeberatan dekat dengan pria berkeringat selama pria tersebut tidak memiliki aroma badan yang tidak sedap.

"Berdasarkan hasil survei yang dilakukan pada tahun 2010 ditemukan bahwa 9 dari 10 wanita Indonesia menyukai pria yang aktif dan 7 dari 10 wanita Indonesia percaya, pria yang berkeringat merupakan salah satu penanda bahwa ia aktif dan sehat," Jelas Alaxander Winata, Brand Manager Axe, saat ditemui pada acara Axe, Selasa (01/02/2011).

Menurut Survey, Ternyata 50% Pria Percaya Cinta Pada Pandangan Pertama

Cinta pada pandangan pertama, benarkah ada? Sebuah survei menemukan bahwa pria sudah bisa menentukan apakah wanita yang ditemuinya adalah pasangan yang tepat, sejak pertama kali mereka bertatap muka.

Survei yang mengikutsertakan 3.000 pria Inggris tersebut mengungkap, 50 persen responden mengaku mempunyai perasaan naluriah yang memberitahu bahwa wanita di depannya adalah orang yang tepat.

Meskipun jika mereka tidak sepenuhnya yakin menemukan pasangan yang tepat di pertemuan pertama, 83% responden akan bisa memastikannya di kencan kedua.

Foto-foto Anak Sapi Bermulut Serigala dari Madura


Seekor anak sapi aneh menggegerkan warga Dusun Katuje Desa Beraji Kecamatan Gapura Kabupaten Sumenep, Madura. Anak sapi jantan itu lahir dengan bagian mulut mirip mulut serigala.

Kamis, 03 Februari 2011

Video, Hati-hati Memberikan Video Hantu Kepada Teman Anda yang Kondisinya Labil (Ngakak + Ironis)

Eric Jacqmain, Inilah Pemuda yang Menciptakan Parabola R5800 yang Mematikan Sepanas 5000 Matahari


Remaja AS membuat parabola mematikan yang menghasilkan panas setara lima ribu Matahari. Internet gempar karena ia memamerkannya di YouTube. Eric Jacqmain asal Indiana, AS, menutup sebuah pemancar satelit berbahan fiberglass biasa dengan 5.800 ubin kaca kecil.